Alasan Kenapa Kita Mudah Terkena Hoax

Walaupun sudah diedukasi dan dikasi tau berkali-kali, tapi kok bisa ya masih ada aja orang yang gampang terkena hoax.

Apa aja sih yang menyebabkan hal itu terjadi? cari tau alasannya di bawah ini.

1. Kurangnya edukasi ber-medsos atau ber-internet.

2. Mengambil keputusan hanya dari judul atau headline.

3. Percaya hanya pada satu sumber saja dan tidak mempercayai sumber lainnya.

4. Mudah percaya dengan informasi yang sering didapatkan.

5. Malas berpikir. Apalagi untuk melakukan verifikasi.

6. Baper. Mudah percaya informasi yang terhubung dengan perasaan.

--

--

Muhammad Nur Haikal

Astronaut, engineer, accountant, doctor, lawyer, investor, and CEO — I am none of these things. I am a Copywriter, and I like creating stuff on the internet.